Editor ~ Nindyo Sasongko
Nindyo Sasongko, Ph.D. (cand.), sedang studi doktoral bidang Systematic Theology di Fordham University, Theology Department, New York. Sebelumnya, ia meraih gelar Master of Arts dalam bidang Transforming Spirituality dari Seattle University tahun 2015. Setelah itu, ia menjadi pengajar dan peneliti di Sekolah Tinggi Filsafat Theologi Jakarta sebagai Elias Pohan Visiting Scholar. Minat risetnya meliputi spiritualitas, teologi konstruktif, hermeneutika, eklesiologi, dan teologi modern. Ia juga saat ini menjadi Theologian in Residence di Manhattan Mennonite Fellowship, New York City, dan Teaching Fellow di Fordham University.
Link: